ITENAS Selesaikan Program Bimbingan Belajar Berbasis Aplikasi Virtual Asisten di LKSA Muhammadiyah Bandung

- 31 Desember 2022, 10:28 WIB
Foto bersama seluruh tim  kegiatan
Foto bersama seluruh tim kegiatan /ITENAS

Tak hanya itu, saat kegiatan pembelajaran berlangsung juga dibantu oleh Asisten lapangan yaitu Dian Miyanto dan Rafly Mumtaz Alarik serta mitra dari LKSA Muhammadiyah, Dede Suryadi.,M.Pd.

Aplikasi virtual asisten untuk bimbingan pembelajaran
Aplikasi virtual asisten untuk bimbingan pembelajaran ITENAS

Setelah kegiatan pembelajaran selesai, maka dilanjutkan pembuatan aplikasi virtual asisten untuk bimbingan pembelajaran oleh Chondro Seto Nur Suryawan dan Rafly Mumtaz Alarik, serta pengambilan sampel data suara anak oleh asisten lapangan.

Aplikasi yang dibuat berfungsi untuk Asisten Pembelajaran dengan cara virtual berbasis dekstop, dengan cara kerja pada saat aplikasi dibuka, siswa memilih mata pelajaran dan mengucapkan kata kunci materi yang akan dipelajari, dan materi yang dipilih akan terbuka.

Materi yang disediakan berupa rangkuman dengan dokumen PDF, PPT, dan Video Animasi agar siswa dapat belajar dalam berbagai bentuk pembelajaran.

Baca Juga: Ayo Datang ke Sentra Vaksinasi Itenas Bersama Kodam III Siliwangi, Tersedia 30.000 Vaksin Covid-19

Akhir Kegiatan

Acara penutupan kegiatan ini dilaksanakan pada Minggu, 11 Desember 2022 di Ruangan Kelas Sekolah Dasar Muhammadiyah 2, Jalan Veteran Kota Bandung.

Pembukaan sambutan dari TIM PKM ITENAS, Perwakilan LPPM ITENAS yaitu Hendang Setyo Rukmi, S.T., M.T.

Kemudian kata sambutan dilanjutkan oleh Perwakilan Pengurus Yayasan Muhammadiyah Shofi, dan doa serta sambutan dari Perwakilan LKSA Muhammadiyah.

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x