LENGKAP Cara, Syarat dan Biaya Buat Paspor Online Dewasa di Bandung 2022

- 12 Juli 2022, 15:45 WIB
Ilustrasi paspor.
Ilustrasi paspor. /Pixabay/cytis


1. Syarat buat paspor untuk WNI domisili di Indonesia

Adapun beberapa dokumen persyaratan untuk buat paspor, dikutip prfmnews.id dari laman Imigrasi, yaitu:

· E-KTP yang masih berlaku atau surat keterangan pindah keluar negeri.

· Kartu Keluarga (KK).

· Akta kelahiran, akta perkawinan atau buku nikah, ijazah, atau surat baptis.

· Surat pewarganegaraan Indonesia bagi Orang asing yang memperoleh kewarganegaraan Indonesia melalui pewarganegaraan atau penyampaian pernyataan untuk memilih kewarganegaraan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.

Baca Juga: Simak Syarat dan Cara Pembuatan Paspor Baru Secara Online Melalui Aplikasi M-Paspor

· Surat penetapan ganti nama dari pejabat yang berwenang bagi yang telah mengganti nama.

· Surat rekomendasi umrah/haji yang dikeluarkan travel dan Kementerian Agama, SK Travel khusus untuk tujuan umrah dan setoran BPIH untuk haji.

· Surat rekomendasi dari sekolah untuk tujuan pendaftaran studi ke luar negeri atau Surat penerimaan (LoA atau sejenis) untuk yang sudah diterima studi di luar negeri.

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x