Jokowi Sampaikan Dukacita Atas Musibah di NTT dan NTB Serta Perintahkan Lembaga Terkait Bekerja Cepat

- 5 April 2021, 11:40 WIB
Presiden Joko Widodo saat memberikan keterangan terkait Bencana di Provinsi NTT dan NTB.
Presiden Joko Widodo saat memberikan keterangan terkait Bencana di Provinsi NTT dan NTB. /Tangkapan Layar Youtube Sekretariat Presiden.

Baca Juga: Banjir Bandang di NTT Sebabkan 27 Orang Hilang, 41 Orang Meninggal

"Saya minta agar penanganan bencana dapat dilaksanakan dengan cepat dan baik," tegasnya.

Selain ingin para pengungsi mendapatkan penanganan medis dan terpenuhi kebutuhan pokoknya, Jokowi pun ingin rekonstruksi infrastruktur yang rusak karena bencana ini pun bisa dengan cepat dilakukan.

Baca Juga: Preman Pensiun 5 Tayang Mulai Ramadhan Nanti, Tayang Sehari Dua Kali

"Saya mengimbau kepada seluruh masyarakat untuk mengikuti arahan petugas di lapangan dan meningkatkan kewaspadaan dari bencana banjir dan longsor karena meningkatkanya curah hujan," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah