Atasi Buang Air Kecil Terus Menerus dengan Tips Ala dr Saddam Ismail, Coba Terapkan 7 Hal Ini

- 16 Juni 2022, 17:15 WIB
ilustrasi toilet.
ilustrasi toilet. /freepik/vectorpocket/

Maksud dari melatih kandung kemih yaitu kalian melatih antara jarak buang air kecil dan jumlah air kecilnya. Dengan melakukan ini maka jumlah buang air kecil akan lebih teratur.

Melakukan bladder training ini akan membuat kalian bisa mengontrol kandung kamih.

Cara yang bisa dilakukan untuk bladder training yang intensitas buang air kecilnya terlalu sering yaitu dengan bangun pagi dan langsung buang air kecil, setelah itu berikan jarak sekitar satu jam.

Baca Juga: Seorang Jemaah Haji Asal Aceh Meninggal Dunia 15 Menit Jelang Mendarat di Madinah

Selain itu ketika muncul perasaan ingin buang air kecil kembali dalam waktu yang berdekatan, kalian bisa menahan terlebih dahulu dan selanjutnya tarik nafas serta atur posisi relaksasi dalam posisi duduk. Hal itu akan menghilangkan perasaan ingin buang air kecil.

Buang air kecil secara terus-menerus bukan berarti ada masalah kesehatan. Tetapi jika sampai menganggu aktivitas sehari-hari, maka sebaiknya dikonsultasikan ke dokter.***

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah