Lucu, Ternyata Begini Asal-usul Nama Odading, Kudapan Enak Khas Bandung

- 21 Juni 2024, 19:40 WIB
Ade Londok 'Odading Mang Oleh'.
Ade Londok 'Odading Mang Oleh'. /Foto: Fix Indonesia

Namun sayang, ia tidak mengetahui nama dan kurang informasi mengenai kue itu. Alhasil, ia hanya bisa menunjuk-nunjuk dagangan yang dipinggul tersebut.

Nyonya alias sang ibu yang penasaran lantas memanggil si penjual kue.

Nyonya kemudian berkata kepada anaknya sambil menunjuk ke kue yang dimaksud, “O, dat ding?” yang artinya “O, benda itu?”.

Semenjak peristiwa itu, panganan bulat dengan cita rasa legit tersebut dikenal orang dengan nama kue odading.

Itulah asal-usul nama odading yang ternyata berasal dari bahasa Belanda bukan bahasa Sunda.***

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah