Ada Acara di Kodam III/Siliwangi, Lalin di Sekitaran Jalan Seram - Jalan Saparua Dialihkan

- 2 Februari 2022, 08:04 WIB
Ilustrasi pengalihan arus lalin.
Ilustrasi pengalihan arus lalin. /Ilustrasi/PRFM

PRFMNEWS - Pada hari ini Rabu, 2 Februari 2022 ada acara pisah sambut pejabat di Makodam III/Siliwangi, Kota Bandung.

Dengan adanya acara ini, jajaran Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bandung melakukan rekayasa lalu lintas di sekitaran Jalan Seram dan Jalan Saparua.

Dikutip dari keterangan di instagram stories @pdkt.dishubbdg, rekayasa lalu lintas ini dilakukan hari ini mulai pukul 06.00 WIB hingga pukul 16.00 WIB.

Baca Juga: Ingin Dapat Vaksin Booster? Cek Dulu Tiketnya di PeduliLindungi

Baca Juga: Gala Sky Ikuti Model Rambut Ala Fadly Faisal, Netizen: Gemes Banget

Baca Juga: Konsumen Berkata Kasar Kepada Driver, Penyebabnya Karena Driver Terlewat Jarak 4 Rumah

Baca Juga: Daftar 29 Pemain Timnas U-23 yang Dipanggil TC Jelang Piala AFF U-23 di Kamboja 

Adapun pengalihan yang dilakukan adalah, arus kendaraan dari arah Jalan Saparua tidak bisa mengarah ke Jalan Seram.

Selain itu, kendaraan dari jalan Ambon tak mengarah ke arah Makodam III/Siliwangi.

Baca Juga: Unpad Riset Fenomena Komentar Netizen di Medsos, Ketikan Ujaran Kebencian Selalu Muncul

Dalam pengalihan arus lalu lintas ini warga tak perlu hawatir dikarenakan petugas berjaga di berbagai titik untuk membantu mengarahkan warga.***

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah