Mendikbud: Covid-19 Buat Insan Pendidikan Keluar dari Zona Nyaman

- 8 Mei 2020, 07:10 WIB
Mendikbud Nadiem Makarim saat mengikuti rapat kerja dengan Komisi X DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (20/2/2020). Rapat tersebut membahas tentang anggaran tahun 2020.*
Mendikbud Nadiem Makarim saat mengikuti rapat kerja dengan Komisi X DPR di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (20/2/2020). Rapat tersebut membahas tentang anggaran tahun 2020.* /ANTARA FOTO/Rivan Awal Lingga

Karena, tambah Nadiem, masyarakat membutuhkan berbagai alternatif untuk belajar. Konten edukasi yang terkurasi dan diproduksi secara masif menjadi salah satu hal penting yang perlu dilakukan saat ini.

Baca Juga: 6 Positif, Pabrik di Kabupaten Bandung Berpotensi jadi Klaster Baru Covid-19

"Dengan teknologi yang kita miliki sekarang kita bisa akses itu dari mana pun. Jadinya inilah yang namanya Merdeka Belajar. Edukreator itu adalah Merdeka Belajar," jelas Nadiem.

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x