BPOM Rilis Daftar 5 Produk Skincare Berbahaya Paling Banyak Dijual Online, Nomor 1 Lagi Viral di Medsos

- 27 November 2023, 20:00 WIB
Ilustrasi skincare wanita. / freepik @freepik
Ilustrasi skincare wanita. / freepik @freepik /

1. HB Dosting

Produk hand and body lotion dosis tinggi ini masuk dalam urutan ke-5 produk kosmetik ilegal menurut BPOM RI yang paling banyak dijual di marketplace hingga ada 1.447 link penjualan.

BPOM pun menyatakan produk HB Dosting sedang viral dipromosikan di media sosial (medsos). Produk ini tergolong dalam kosmetik tanpa izin edar dan mengandung bahan berbahaya/dilarang yaitu hidrokuinon dan steroid.

Baca Juga: 5 Manfaat Skincare dengan Kandungan Retinol

2. Tati Skincare

Produk yang antara lain terdiri dari sabun hingga krim wajah ini masuk dalam urutan ke-4 paling banyak dijual di marketplace dengan total 1.791 link penjualan.

Tati Skincare termasuk kosmetik tanpa izin edar dan mengandung bahan berbahaya/dilarang yaitu merkuri, hidrokuinon, dan tretinoin.

3. Tabita Skincare

Di urutan ke-3 produk paling banyak dijual di marketplace adalah Tabita Skincare yang memiliki 3.778 link penjualan. Selain tak miliki izin edar, produk kecantikan berupa krim wajah ini mengandung bahan berbahaya/dilarang yakni merkuri dan hidrokuinon.

4. Krim Diamond

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x