15 Tanaman Ini Bisa Jadi Pengusir Nyamuk Paling Ampuh di Rumah, Yuk Coba!

- 18 November 2023, 15:00 WIB
Ilutrasi nyamuk DBD
Ilutrasi nyamuk DBD /Pixabay/FotoshopTofs

1. Serai

Dikenal sebagai salah satu bumbu memasak, serai atau sereh ternyata bisa dimanfaatkan untuk mengusir nyamuk, lho. Tanaman yang bisa ditanam di semua jenis tanah dan berbagai jenis iklim ini punya harum yang membuat nyamuk enggan mendekat.

Ini karena serai memiliki kandungan zat sitronnellol dan geraniol yang dapat mengusir dan membunuh nyamuk. Selain ditanam di kebun atau halaman, kamu bisa menaruh serai di dalam rumah dengan memasukkannya ke dalam vas berisi air, gengs.

2. Lavender

Percaya atau tidak, lavender merupakan tanaman pengusir nyamuk paling ampuh yang bisa menjadi pilihan.

Aroma menyengat yang berasal dari minyak esensial ini sangat tidak disukai oleh nyamuk dan binatang lain seperti kelinci.

Beberapa orang percaya bahwa minyak lavender yang berada di dalam daunnya menghambat kemampuan nyamuk untuk mencium. Tanaman ini sangat tangguh dan tahan kekeringan setelah tumbuh.

Mereka juga membutuhkan sinar matahari penuh dan drainase yang baik. Walaupun ia bertahan di berbagai iklim, tetapi dia lebih subur saat ditanam di daerah hangat.

Baca Juga: AirAsia Buka Rute Baru Lampung-Bali dan Jakarta-Kota Kinabalu, Ini Harga Tiket dan Jadwalnya

3. Seledri

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah