Penyakit Hati Berlemak, Sering Dikira Sakit Asam Lambung, dr. Ema Sebutkan 9 Gejala Awal Fetty Liver

- 17 Juni 2022, 11:00 WIB
dr. Ema Surya Pertiwi saat menjelaskan 9 gejala penyakit hati berlemak yang kerap dianggap sakit lambung.
dr. Ema Surya Pertiwi saat menjelaskan 9 gejala penyakit hati berlemak yang kerap dianggap sakit lambung. /Tangkapan layar Youtube.com/ Emasuperr

Hati berfungsi untuk menyimpan energi pada tubuh dalam bentuk likogen dan mengubahnya menjadi glukosa saat kadar glukosa menurun.

Ketika hati tidak bekerja dengan baik, maka nafsu makan akan menurun hingga mengalami penurunan berat badan secara drastis.

3. Sulit Tidur Nyenyak

Hati juga berfungsi untuk menjaga keseimbangan hormon pada tubuh, ketika hormon tidak seimbang, apalagi hormon yang mengatur tidur, itu akan menyebabkan seseorang sulit untuk mengatur pola tidur dan sulit untuk tidur nyenyak.

Baca Juga: Presiden Jokowi dan Presiden Jerman Sepakati Sejumlah Kerja Sama di Berbagai Bidang

4. Sulit Fokus dan Sering Lupa

Hati berfungsi untuk memetabolisme racun dan limbah-limbah pada tubuh, ketika hati tidak berfungsi dengan baik, maka racun dan limbah tersebut bisa saja menumpuk di area otak.

Ketika seseorang mengalami penumpukan racun di area otak, maka bisa menyebabkan penurunan memori dan penurun fokus.

5. Perubahan Warna Mata dan Kulit

Hati berfungsi untuk memecahkan sel darah merah menjadi bilirubin, tapi ketika hati mengalami gangguan, maka bilirubin bisa menumpuk dan beredar di area pembuluh darah maupun area kulit sehingga menyebabkan perubahan warna menjadi kuning.

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah