Panduan Daftar dan Cara Jualan di TikTok Shop untuk Pemula

- 29 Januari 2022, 07:36 WIB
Tutorial buat akun Tiktok Shop
Tutorial buat akun Tiktok Shop /REUTERS/Dado Ruvic

Setelah website TikTok Shop dibuka, Anda memiliki dua pilihan. Yaitu mendaftar akun baru atau login dengan akun TikTok biasa. Apabila hendak membangun brand di TikTok Shop, maka lebih baik mendaftar akun baru.

Klik Daftar dengan ponsel dan email.

Baca Juga: Lagu-lagu Viral TikTok 2021 yang Lewat FYP, Ini Sederet Lagu yang Sering Dipakai Pengguna TikTok

3. Melengkapi Otorisasi

Di tahap ini, Anda perlu memahami semua ketentuan otorisasi yang sudah ditetapkan oleh pihak TikTok Shop. Seperti menautkan dengan akun Facebook, membaca telepon dan lain sebagainya.

Apabila sudah paham dan menyetujui, langsung saja klik Otoritasikan.

4. Verifikasi Email

Sekarang tugas Anda adalah memverifikasi alamat email. Silahkan masukkan email yang masih aktif pada kolom, guna menerima kode. Klik kirim kode dan buka inbox email.

Lihat kode verifikasi yang dikirim oleh TikTok Shop, masukkan di kolom tersedia dan klik berikutnya.

Baca Juga: Viral di Tiktok, Ini Resep Membuat Crab Rangoon

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x