Program Latihan Mandiri untuk Persib Bandung Berhasil, Kebugaran Pemain Terjaga

- 13 Januari 2024, 18:00 WIB
Pemain Persib Bandung menjalani hari kedua latihan bersama.
Pemain Persib Bandung menjalani hari kedua latihan bersama. /Dok LIB

“Tapi kemarin juga tidak lepas dari conditioning juga untuk menjaga agar tidak ketinggalan,” ucapnya.

Pemain bernomor punggung 12 tersebut mengaku jika pada sesi latihan pertama dan kedua masih perlu adaptasi.

“Kalau keteteran sih tidak hanya perlu adaptasinya, masih agak sulit sedikit karena belum maksimal. Tapi beberapa hari kedepan pelatih bilang latihan seperti tadi akan terus meningkat setiap minggunya,” tuturnya.

Baca Juga: 2.334 Rumah di Kabupaten Bandung Terdampak Banjir

Sementara itu, Gelandang Persib Bandung, Arsan Makarin cukup percaya diri bisa melahap semua menu latihan yang diberikan tim pelatih.

Arsan mengaku, kebugarannya terjaga berkat program latihan mandiri saat libur jeda kompetisi.

Tim pelatih Persib Bandung memberikan menu latihan yang terus meningkat pada pekan pertama latihan setelah libur panjang.

Sesi latihan dilakukan dua kali dalam sehari, pagi dan sore.

Baca Juga: Lengkap! ini Roster Tim Prawira Harum Bandung di IBL 2024, Siap Back to Back Juara?

“Adaptasi pasti ada karena terjadi penurunan saat libur. Tapi, apa yang jadi program pelatih bisa diikuti, termasuk dua kali latihan. Jadi latihan makin hari makin meningkat,” ucap Arsan di Stadion Persib, Jumat 12 Januari 2024.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah