Hasil Pertandingan Arema FC vs Persib: Maung Bandung Belum Mampu Petik Kemenangan

- 7 Juli 2023, 21:18 WIB
Pesepak bola Persib Bandung David Da Silva (kanan) berusaha melewati sejumlah pesepak bola Arema FC dalam pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Jumat, 7 Juli 2023.
Pesepak bola Persib Bandung David Da Silva (kanan) berusaha melewati sejumlah pesepak bola Arema FC dalam pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Jumat, 7 Juli 2023. /ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo.

Striker Persib Bandung David da Silva berhasil buat kedudukan kembali imbang 2-2.

David mendapat bola umpan di depan kotak penalti dan menggiringnya ke sisi kanan.

Baca Juga: Pasar Kreatif Bandung 2023 Digelar di 7 Mall Secara Bergiliran

Pada menit ke-38, David melepaskan tendangan mendatar yang tak bisa dihentikan Teguh Amiruddin, kiper Arema FC.

Di babak kedua Persib Bandung dan Arema FC sama-sama tampil menyerang.

Pada menit ke-54, Persib Bandung mampu membalikkan keadaan setelah Ciro Alves kembali mencetak gol ke gawang Arema FC.

Striker Arema FC benar-benar menjadi momok menakutkan bagi lini pertahanan Persib Bandung.

Baca Juga: Erick Thohir Minta Masyarakat Waspada Hoaks tentang JIS

Pada menit ke-88, Gustavo kembali membuat kedudukan menjadi 3-3 dari titik penalti setelah Teja Paku Alam dianggap melakukan pelanggaran terhadap Lokoli Ngoy di dalam kotak terlarang.

Gustavo mencetak tiga gol (hattrick) ke gawang Persib Bandung.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah