Panjangnya 2,8 Kilometer, Flyover di Bandung Kini Punya Nama Diambil dari Sosok Pahlawan, Siapa?

- 8 Juni 2024, 12:40 WIB
Jalan layang atau Flyover Pasupati Bandung resmi berganti nama menjadi Jalan Prof. Mochtar Kusumaatmadja.
Jalan layang atau Flyover Pasupati Bandung resmi berganti nama menjadi Jalan Prof. Mochtar Kusumaatmadja. /Humas Kota Bandung

BANDUNG, PRFMNEWS - Sebuah flyover di Bandung sepanjang 2,8 kilometer kini memiliki nama baru.

Diketahui nama baru flyover di Bandung ini diambil dari sosok pahlawan yang telah berjasa.

Sudah beroperasi sejak 18 tahun lalu atau tepatnya 2005, warga Bandung tentunya sudah familiar dengan nama flyover tersebut.

Baca Juga: Hari ini Ada Uji Coba Lengkong Culinary Night, Pemkot Bandung Terapkan Rekayasa Lalin, Catat Jadwalnya

Namun pada tahun 2022 lalu, Pemerintah Provinsi Jawa Barat resmi mengubah nama flyover di Bandung tersebut.

Ya, flyover yang memiliki nama baru itu adalah flyover Pasupati Bandung.

Sejak 1 Maret 2022 kemarin flyover Pasupati Bandung berganti nama menjadi jembatan Jalan Prof Mochtar Kusumaatmadja.

Gubernur Jabar periode 2018-2023 Ridwan Kamil mengatakan pemberian nama Prof Mochtar Kusumaatmadja sebagai bentuk penghormatan atas jasa-jasanya kepada Indonesia dan Jawa Barat lewat Wawasan Nusantara di kancah internasional.

Baca Juga: 8 Juni 2024 Memperingati Hari Apa? Ada Hari Laut Sedunia, Begini Sejarahnya

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah