Waspada Wargi Bandung! Kasus Aktif Covid-19 Kota Bandung Naik Lagi, Kecamatan Ujung Berung Paling Banyak

- 5 November 2021, 08:16 WIB
Ilustrasi Covid-19 - Update terbaru kasus aktif Covid-19.
Ilustrasi Covid-19 - Update terbaru kasus aktif Covid-19. /Pixabay/PIRO4D

PRFMNEWS - Kasus aktif Covid-19 di Kota Bandung kembali naik.

Dari data terbaru yang dilansir prfmnews.id dari Pusicov, terjadi kenaikan kasus aktif Covid-19 di Kota Bandung pada Kamis 4 November 2021 sebanyak 25 kasus.

Artinya kini total kasus aktif Covid-19 di Kota Bandung berjumlah 450 kasus.

Baca Juga: Persib Sukses Sapu Bersih 5 Kemenangan di Liga 1, Robert Malah Kecewa

Kecamatan Ujung Berung menjadi daerah dengan kasus aktif Covid-19 terbanyak di Kota Bandung dengan total 49 kasus.

Sementara di urutan kedua ada Kecamatan Sukajadi dengan kasus aktif Covid-19 sebanyak 47 kasus.

Sedangkan di urutan ketiga ada Kecamatan Cicendo dengan kasus aktif Covid-19 di Kota Bandung sebanyak 33 kasus.

Baca Juga: Sopir Vanessa Angel Hapus Instagram Story Sebelum Terjadi Kecelakaan, Netizen Geram

Baca Juga: Kerabat Dekat Vanessa Angel Beri Kabar Terbaru Kondisi Gala Sky Ardiansyah, Begini Katanya

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x