Di Jawa Barat Kini Hanya 1 Daerah Zona Oranye, 26 Daerah Lainnya Zona Kuning

16 September 2021, 09:50 WIB

Satgas Penanganan Covid-19 pusat telah kembali memperbarui peta risiko covid-19 semua daerah termasuk zona risiko daerah-daerah di Jawa Barat (Jabar). Berdasarkan data terbaru di laman covid19.go.id, dari 27 daerah di Jabar, hanya satu daerah zona oranye atau daerah risiko sedang di Jabar. Sementara 26 daerah lainnya kini berstatus zona kuning atau daerah dengan risiko rendah. Ikuti juga informasi dari Radio PRFM Bandung melalui akun media sosial kami Instagram : https://www.instagram.com/prfmnews/ Twitter : https://twitter.com/PRFMnews Facebook : https://www.facebook.com/PRFMNewsChannel Website : https://prfmnews.pikiran-rakyat.com/ #jabar #zonakuning #zonaoranye

Video Lainnya

Terpopuler

Kabar Daerah

x