10 Restoran All You Can Eat Halal di Bandung, Cocok untuk Bukber dengan Orang Tersayang

- 29 Maret 2023, 11:00 WIB
ilustrasi makanan all you can eat.
ilustrasi makanan all you can eat. /pixabay.com - pexels/

PRFMNEWS - Bulan suci Ramadhan telah tiba. Momen buka bersama sering diadakan saat Ramadan untuk mempererat tali silaturahmi, baik untuk keluarga maupun rekan kerja. Nah, pemilihan tempat untuk buka bersama harus diperhatikan.

Salah satu konsep berbuka yang asyik adalah All You Can Eat (AYCE). Restoran AYCE memang sedang menjadi tren tersendiri dikalangan masyarakat akhir-akhir ini, AYCE juga membebaskan mengambil makanan dan minuman sepuasnya dengan harga yang sudah ditentukan.

Kamu bisa makan beragam menu yang tersedia sepuasnya. Jadi, gak perlu repot-repot lagi memilih menu yang disukai semua orang.

Baca Juga: 15 Rekomendasi Tempat Buka Puasa di Bandung yang Hits dan Asyik Buat Bukber

Dan, Bandung telah dikenal sebagai surga bagi para pecinta kuliner dan Restoran AYCE di Bandung juga banyak diminati. Berbagai makanan dan jajanan unik dapat kamu jumpai di kota ini mulai dari makanan pinggir jalan sampai restoran mahal.

Nah, kalau kamu tinggal atau sedang berada di Bandung, ada beberapa rekomendasi resto AYCE yang enak yang bisa dijadikan rekomendasi untuk buka puasa dengan keluarga, teman kantor ataupun dengan orang tersayang. Penasaran di mana saja? Yuk, intip daftar resto all you can eat di Bandung berikut ini:

Baca Juga: Rekomendasi Tempat dan Menu Buka Bersama: Mabar di Lembong Nikmati Kuliner Warisan di The Crown Plaza Bandung

1. Ikugo Grill & Hotpot

Ikugo Grill & Hotpot menyajikan paketan Grill dan Shabu yang bisa kamu pilih sesuai selera. Lebih aromatik, kamu bisa langsung memanggang daging menggunakan arang.

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x