Cristiano Ronaldo Pecahkan Rekor Jadi Pemain Pertama yang Cetak Gol di Lima Edisi Piala Dunia

- 25 November 2022, 09:20 WIB
Cristiano Ronaldo mencetak gol ke gawang Ghana di Piala Dunia 2022.
Cristiano Ronaldo mencetak gol ke gawang Ghana di Piala Dunia 2022. /REUTERS/Jennifer Lorenzini

PRFMNEWS - Cristiano Ronaldo menjadi pemain pertama yang mencetak gol dalam lima edisi Piala Dunia FIFA.

Meski ada beberapa penyerang terkenal yang mendahului jejaknya, namun Cristiano Ronaldo menjadi pemecah rekor di kompetisi dunia tersebut.

Ketika semalam turun lapangan bersama timnas Portugal untuk melawan Ghana, Cristiano Ronaldo turut mencetak gol.

Baca Juga: Putaran Pertama Liga 1 Akan Dilanjutkan Pada 2 Desember dengan Sistem Bubble dan Tanpa Penonton

Kemudian, pada tanggal 24 November 2022 momen menakjubkan untuknya terjadi. Itu adalah tanggal di mana ia menjadi pesepak bola pertama dan satu-satunya yang mampu mencetak gol di lima edisi Piala Dunia.

Pemain berusia 37 tahun itu, berhasil mencetak gol pembuka dalam kemenangan Portugal 3-2 atas Ghana.

Sementara itu gol yang diciptakan Cristiano Ronaldo dalam lima edisi Piala Dunia di antaranya:

Baca Juga: Pemkot Bandung Segera Tertibkan PKL di 5 Zona Merah Utama, Termasuk Jalan Sukajadi Sekitar RSHS

1. Jerman 2006 dengan enam penampilan dan satu gol

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x