Catat! 10 Contoh Surat Pesan dan Kesan Buat OSIS pada MPLS 2024

Penulis: Rian Firmansyah
Editor: Tim PRFM News
Apa Itu Nasi Jelek pada Teka-teki MPLS 2024? Berikut Artinya
Apa Itu Nasi Jelek pada Teka-teki MPLS 2024? Berikut Artinya /Tangkap layar Youtube Cerdas Berkarakter

Pesan: Semuanya sudah bagus, kok. Acaranya sangat seru dan informatif. Selain itu, kakak-kakak OSIS nya juga kompak sekali. Terima kasih kepada kakak-kakak OSIS atas bimbingannya.

Kesan: Jujur saja acaranya cukup melelahkan. Tapi selama MPLS saya merasa senang karena seluruh rangkaian acara dilaksanakan dengan metode yang menyenangkan.

Contoh Surat 9

Pesan: Semoga tahun depan guru-gurunya bisa lebih sering datang ke rangkaian acara MPLS nya biar kami bisa mengenal lebih jauh guru-guru di sekolah.

Kesan: MPLS ini super berkesan buat saya soalnya saya bisa berkenalan dengan orang-orang baru dan berteman dengan kakak-kakak OSIS. Meskipun, nanti kita bakal beda-beda kelasnya, semoga bisa saling menyapa kalau ketemu di sekolah.

Contoh Surat 10

Pesan: Semoga tahun depan ada acara terkait beasiswa untuk siswa baru dan lomba-lomba yang sering diikuti oleh sekolah. Semoga kakak-kakak OSIS tahun depan bisa tetap kompak ya.

Kesan: Terima kasih kakak-kakak OSIS yang sudah membimbing kami dengan sangat sabar. Kompak sekali, saya suka. Acaranya juga keren-keren. Semangat terus untuk kakak-kakak OSIS. Sampai jumpa di sekolah!.***

Halaman:

Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Trending

Berita Pilgub