Cara Liburan Budget Murah Jakarta-Banyuwangi via Bandung Naik Kereta Api Total Cuma 200 Ribu, Buruan Cek!

- 9 Juni 2023, 10:04 WIB
Penumpang Kereta saat melakukan check in di stasiun.
Penumpang Kereta saat melakukan check in di stasiun. /PT KAI/

PRFMNEWS – Mau liburan naik kereta api (KA) dari Jakarta ke Banyuwangi tapi budget alias biaya pas-pasan? Tenang, ada rekomendasi perjalanan naik KA dengan tarif tiket relatif murah via Bandung.

Rekomendasi perjalanan liburan naik kereta api dari Jakarta tujuan Banyuwangi lewat Bandung dengan budget murah ini bisa Anda terapkan kapan pun, termasuk pada bulan Juni 2023.

Tidak perlu tunggu adanya tiket tarif promo untuk memanfaatkan perjalanan biaya murah KA dari Jakarta ke Banyuwangi pada Juni 2023 ini dengan budget total hanya Rp ribuan.

Baca Juga: Rekomendasi Liburan Hemat Naik Kereta Api Bandung-Jogja PP Total Cuma Rp140 Ribu, Yakin Nggak Tertarik?

Lantas, bagaimana cara naik kereta api dari Jakarta ke Banyuwangi via Bandung dengan biaya perjalanan tiket yang murah agar agenda liburan tetap bisa berjalan meski budget di kantong minim?

Setelah tentukan jadwal/tanggal perjalanan, pertama silakan pesan tiket kereta api dari Jakarta ke Bandung menggunakan KA Cikuray.

KA Cikuray ini memiliki rute Stasiun Pasar Senen ke Stasiun Garut PP dengan satu kali perjalanan pada setiap harinya. Pesanlah tiket untuk relasi Pasar Senen sampai ke Kiaracondong.

Baca Juga: Daftar Rekomendasi Kereta Api Jakarta-Jogja Juni 2023 Harga Tiket Mulai Rp74 Ribu, Cek Jadwalnya

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x