Harga Pertamax Naik Jadi Rp12.500, Luhut: Kalau Ditahan Terus, Bisa Jebol Pertamina

- 2 April 2022, 08:10 WIB
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investari, Luhut Binsar Pandjaitan ungkap pemerintah terpaksa naikkan harga BBM Pertamax.
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investari, Luhut Binsar Pandjaitan ungkap pemerintah terpaksa naikkan harga BBM Pertamax. /Instagram @luhut.pandjaitan

Baca Juga: 1 Ramadhan 2022 Jatuh pada 3 April 2022, Begini Penjelasan Kemenag Soal Hasil Sidang Isbat

"Saya ingin tekankan, seluruh dunia, kemarin paparan saya kepada Presiden, memang kita yang paling lambat menaikkan," tuturnya.

Luhut memastikan pemerintah terus berupaya melakukan upaya untuk bisa menekan harga BBM di dalam negeri. Upaya efisiensi akan dilakukan salah satunya dengan menggalakkan pemakaian mobil listrik.***

Halaman:

Editor: Rizky Perdana

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x