Malam Ini, Gempa Magnitudo 7.1 Guncang Sulawesi Utara

- 21 Januari 2021, 19:46 WIB
ILUSTRASI gempa bumi
ILUSTRASI gempa bumi /PRFM/.*/PRFM

PRFMNEWS - Gempa bumi dengan magnitudo 7.1 menguncang wilayah Sulawesi Utara, pada hari ini Kamis 21 Januari 2021, pukul 19.23 WIB malam.

Gempa bumi bermagnitudo 7.1 itu terjadi di titik lokasi 4.98 Lintang Utara, 127.38 Bujur Timur, atau tepatnya 134 kilometer Timur Laut wilayah Melonguane, Sulawesi Utara.

Diungkapkan BMKG, titik gempa bumi yang terjadi di Sulawesi Utara berada pada kedalaman 154 kilometer.

Baca Juga: Terjadi Gempa Magnitudo 7.1 di Laut Filipina, Begini Hasil Analisa BMKG

Baca Juga: Ungkap Efek Samping Suntik Vaksin Corona, Ganjar Pranowo : Bikin Saya Lapar

Baca Juga: TOK! DPR Sepakat Listyo Sigit Prabowo Jadi Kapolri

Hingga saat ini, BMKG menyatakan gempa yang mengguncang wilayah Melonguane, Sulawesi Utara, tidak berpotensi tsunami.***

Editor: Indra Kurniawan

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x