5 Cara Menghilangkan Gigi Hitam Akibat Kebiasaan  Merokok, Nomor 2 Paling Mudah

Penulis: TIM PRFM
Editor: Asep Yusuf Anshori
Jika Anda merasa tidak pede karena plak gigi, jangan khawatir. Berikut adalah panduan tentang cara menghilangkan plak gigi dengan mudah dan efektif.
Jika Anda merasa tidak pede karena plak gigi, jangan khawatir. Berikut adalah panduan tentang cara menghilangkan plak gigi dengan mudah dan efektif. /Serumpun Jambi/

PRFMNEWS - Merokok telah lama diakui sebagai salah satu penyebab utama berbagai masalah kesehatan, dan salah satu dampak yang sering diabaikan adalah perubahan pada penampilan gigi.

Banyak perokok mengalami penggelapan atau perubahan warna gigi, yang seringkali tampak hitam atau kuning.Ketika asam lambung naik ke kerongkongan atau esofagus, hal ini dapat menyebabkan rasa nyeri atau sensasi terbakar di ulu hati, membuat penderitanya merasa tidak nyaman.

Dilansir prfmnews.id dari berbagai sumber, Kamis 19 Agustus 2024. Ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk menghilangkan gigi hitam akibat merokok:

Baca Juga: Asnawi Mangkualam Kecewa Stadion Si Jalak Harupat Sepi pada Pertandingan ACL 2 Persib vs Port FC

1. Cara Menggunakan Pasta Gigi Pemutih

Pilihlah pasta gigi yang khusus diformulasikan untuk pemutihan. Kandungan pemutih dalam pasta gigi ini dapat membantu mengurangi noda gelap pada gigi.

2. Metode Oil Pulling dengan Minyak Kelapa

Teknik oil pulling menggunakan minyak kelapa bisa efektif dalam mengurangi plak dan membersihkan noda pada gigi. Cukup ambil satu sendok minyak kelapa dan berkumur selama 15-20 menit sebelum membilas mulut dengan air hangat.

3. Rutinitas Berkumur dengan Air Garam

Halaman:

Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Trending

Berita Pilgub