11 Rekomendasi Kaos Distro Brand Lokal untuk Pria yang Kekinian dengan Kualitas yang Gak Pasaran

Penulis: Ema Rachmawati
Editor: Rifki Abdul Fahmi
Ilustrasi kaos.
Ilustrasi kaos. /Pexels/Francesco Paggiaro/

PRFMNEWS - Fashion kini menjadi hal penting yang bagi setiap orang. Karena mereka beranggapan jika penampilan bisa mempengaruhi semua hal dalam hidupnya.

Salah satu outfit yang sering dicari adalah kaos distro, karena kaos menjadi pakaian yang wajib dipunyai oleh seseorang, khususnya para lelaki. Seperti diketahui, makin tahun makin banyak saja produk kaos lokal yang populer dan jadi rebutan.

Gak heran sih, karena memang produk-produk kaos lokal masa kini itu keren dan kece serta gak kalah dari produk kaos kenamaan dunia seperti Supreme.

Perkembangan merek kaos distro kian berkembang pesat setiap tahunnya. Distro merupakan kepanjangan dari distributor store yang berperan sebagai distributor pakaian dari produsen.

Kaos distro diminati oleh mayoritas pria karena harganya yang terjangkau dan desainnya yang unik. Tak sedikit juga label distro dari berbagai daerah yang menjamur di daerah lain dan terbukti memiliki kualitas yang tak kalah top dengan brand ternama.

Baca Juga: Knitto, Toko Bahan Kaos Katun Terbesar di Indonesia

Identik dengan streetwear, distro menawarkan beragam produk, mulai dari kaus, jaket, sepatu, celana hingga aksesori. Hanya saja, produk yang banyak diincar adalah kaos.

Bisa dijadikan referensi, cek rekomendasi 11 merek kaos distro lokal berkualitas di bawah ini.

1. Erigo

Halaman:

Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Trending

Berita Pilgub