6 Hal Ini Wajib Dilakukan Pagi Hari Biar Diet Berhasil, Simak Tips dr. Ema Surya Pertiwi

Penulis: Rian Firmansyah
Editor: Tim PRFM News
Ilustrasi diet yang dilakukan wanita berusia 30-an.
Ilustrasi diet yang dilakukan wanita berusia 30-an. /Freepik

Telur rebus mengandung protein, yang dapat meningkatkan metabolisme pada tubuh.

dr. Ema menyarankan konsumsi telur rebus yang rutin dimakan setiap pagi hari kemudian ditambah dengan roti atau gandum.

Sehingga selain meningkatkan metabolisme tubuh, juga dapat menekan nafsu makan pada saat siang maupun malam hari.

5. Berjemur

Disamping menjalani pola diet sehat, ternyata salah satu cara untuk menurunkan berat badan bisa dengan berjemur.

Sinar matahari mengandung vitamin D, yang bisa membantu diet atau menurunkan berat badan secara maksimal.

"Walaupun tanpa olahraga sekalipun itu akan lebih cepat turun berat badannya, jadi paling-paling berjemur lah ya sedikit banyak minimal 10 menit," kata dr. Ema.

dr. Ema juga menyarankan ketika berjemur hindari kontak langsung dengan wajah dan di waktu yang optimal yaitu sekitar pukul 09.00 sampai 10.00 siang.

Baca Juga: Nick Kuipers dan Edo Febriansyah Mulai Gabung Latihan Bersama Persib Bandung

6. Jalan kaki

Halaman:

Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Trending

Berita Pilgub