Tips Memasak Nasi Untuk Penderita Diabetes Ini Tidak Buat Gula Darah Melonjak Tinggi, Begini Cara Membuatnya

- 6 September 2022, 15:15 WIB
Ilustrasi nasi putih
Ilustrasi nasi putih /Pixabay/Juemi

PRFMNEWS - Nasi putih diketahui memiliki kadar gula yang cukup tinggi, sehingga bagi penderita diabetes jika dikonsumsi berlebihan dapat membuat kadar gula melonjak tinggi.

Namun tenang saja, bagi penderita diabetes yang masih ingin mengonsumsi nasi putih, dokter Ema Surya Pertiwi memiliki cara memasak nasi yang baik bagi penderita diabetes.

Dengan cara memasak nasi putih yang dibagikan dr. Ema ini penderita diabetes tidak perlu takut jika kadar gula darah akan melonjak naik.

Baca Juga: 5 Gejala Gula Darah Tinggi Ini Jangan Dianggap Sepele, Jika Mengalami Salah Satunya Cepat Periksa Ke Dokter

Dilansir prfmnews.id dari kanal YouTube Emasuperr berikut ini penjelasan dr. Ema mengenai cara memasak nasi putih yang aman bagi penderita diabetes.

Healthy vlogger tersebut mengatakan bahwa agar nasi aman dikonsumsi oleh penderita diabetes maka usahakan kondisi nasi tersebut dalam kondisi yang dingin, tidak hangat ataupun panas.

Lalu cara mendinginkan nasi tersebut menurut dr. Ema disarankan memasukkannya kedalam kulkas atau lemari es.

Baca Juga: 3 Syarat Orang Diabetes Bisa Makan Enak Tapi Tetap Sehat, Gula Darah Tidak Melonjak, Diungkap dr. Cahyo

Langkah pertama masak nasi seperti biasa, lalu setelah itu simpan di dalam kulkas kurang lebih selama 8-24 jam.

Halaman:

Editor: Rizky Perdana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x