Jangan Lakukan 8 Kebiasaan ini Karena Bisa Bikin Ginjal Rusak, kata dr. Zaidul Akbar

- 14 Juni 2022, 12:45 WIB
dr. Zaidul Akbar. Dia paparkan 8 kebiasaan yang dapat merusak ginjal.
dr. Zaidul Akbar. Dia paparkan 8 kebiasaan yang dapat merusak ginjal. /Tangkap layar Youtube/ dr Zaidul Akbar Official

PRFMNEWS - Ginjal merupakan organ yang berada pada bagian bawah tulah rusuk tubuh manusia.

Fungsi dari ginjal sendiri adalah membersihkan senyawa beracun pada tubuh.

Jika ginjal mengalami masalah maka akan terjadi gangguan fungsi organ ginjal untuk membersihkan dan menyaring limbah atau racun dari darah.

Banyak yang menyebabkan terjadinya pada masalah pada organ ginjal.

Baca Juga: Akan Ada Pembatasan Pembelian Pertalite, BPH Migas Ungkap Penyebabnya

Berikut adalah kebiasaan yang bisa merusak ginjal, seperti yang dilansir PRFMNEWS dari media sosial @dr.zaidulakbar.resep.

1. Sering konsumsi obat Pereda nyeri

Obat Pereda nyeri bisa membahayakan ginjal karena memiliki kandungan kimia berbahaya yang bisa merusak fungsi organ ginjal. Apalagi jika dikonsumsi secara berlebihan.

2. konsumsi garam secara berlebihan

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x