Pemprov Jabar Bakal Revitalisasi Candi Tertua di Indonesia ini untuk Dikembangkan Jadi Wisata Malam

- 12 Maret 2023, 19:30 WIB
DISPARBUD Jabar saat kunjungi Situs Candi Jiwa di Karawang Jumat 10 Maret 2023
DISPARBUD Jabar saat kunjungi Situs Candi Jiwa di Karawang Jumat 10 Maret 2023 /Dok Disparbud Jawa Barat

PRFMNEWS - Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi Jawa Barat (Disparbud Jabar) akan merevitalisasi dan mengembangkan wisata Candi Jiwa di Batujaya, Kabupaten Karawang.

Rencana revitalisasi dan pengembangan wisata Candi Jiwa di Karawang ini diungkap Kepala Disparbud Jabar Benny Bachtiar saat meninjau ke lokasi tersebut pada Jumat, 10 Maret 2023.

Kepala Disparbud Jabar mengatakan, revitalisasi komplek cagar budaya Candi Jiwa yang merupakan bangunan candi tertua di Indonesia ini dilakukan untuk mewujudkan konsep wisata malam.

Baca Juga: The Minions Mundur dari All England 2023, Ini Alasannya

Melalui konsep wisata malam, Benny Bachtiar berharap nantinya Candi Jiwa akan semakin diminati wisatawan untuk dikunjungi.

“Kami berharap dengan direvitalisasi, Candi Jiwa ini akan memberikan dampak positif bagi perekonomian masyarakat sekitar,” ucap Benny usai mengunjungi kawasan cagar budaya di Karawang tersebut.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Disparbud Jabar (@disparbudjabar)

 

“Apalagi kami merencanakan pembangunan wisata Candi Jiwa ini dengan konsep wisata malam dengan permainan lampu dan sebagainya sebagai salah satu daya tarik tersendiri,” tambahnya.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x