Hilang di Swiss, Ridwan Kamil dan Atalia Cari Eril Secara Mandiri dengan Tempuh 2 Cara ini

- 1 Juni 2022, 20:45 WIB
Pencarian Emmeril Kahn Mumtadz masih berlanjut hingga Selasa 31 Mei 2022. Pada  Senin 30 Mei 2022 waktu Swiss, Ridwan Kamil mendapatkan ucapan simpati dari Heinrich , warga  Bern yang membantu menolong putrinya dan teman Eril.
Pencarian Emmeril Kahn Mumtadz masih berlanjut hingga Selasa 31 Mei 2022. Pada Senin 30 Mei 2022 waktu Swiss, Ridwan Kamil mendapatkan ucapan simpati dari Heinrich , warga Bern yang membantu menolong putrinya dan teman Eril. /Kemlu.go.id/

Keduanya menyusuri beberapa wilayah perairan Sungai Aare yang menurut pantauan Tim SAR Swiss dinilai masih aman untuk dijelajahi manusia menggunakan perahu boat.

Hasil pencarian Eril oleh Ridwan Kamil dan Atalia serta Tim SAR Swiss di hari keenam masih belum membuahkan hasil yang diharapkan.

Meski demikian, proses pencarian Eril terus dilakukan hingga memasuki hari ketujuh yakni hari ini, Rabu 1 Juni 2022.

Baca Juga: Menpora Siap Dukung Peselancar Indonesia Rio Waida untuk Lolos Kualifikasi Olimpiade Paris 2024

Kepala Kepolisian Bern menyampaikan bahwa prediksi cuaca hujan disertai badai di area pegunungan hulu Sungai Aare menjadi kendala utama dalam proses pencarian Eril beberapa hari ke depan.

Namun, pihaknya tetap memastikan proses pencarian putra Gubernur Jawa Barat itu akan terus dilaksanakan dengan menyesuaikan metode yang paling mungkin digunakan saat cuaca hari H di lapangan. ***

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah