Masih Ada Genangan di Simpang Tiga Bhayangkara Soreang, Pengendara Diimbau Waspada

- 10 Januari 2021, 20:40 WIB
Ilustrasi genangan. Jalan Raya Desa Tegalluar, Kabupaten Bandungd dilaporkan tergenang sekira pukul 14.57 WIB
Ilustrasi genangan. Jalan Raya Desa Tegalluar, Kabupaten Bandungd dilaporkan tergenang sekira pukul 14.57 WIB /Dok PRFM.



PRFMNEWS - Genangan terpantau masih merendam Simpang Tiga Bhayangkara, Kecamatan Soreang, Kabupaten Bandung, Minggu 10 Januari 2021 malam.

Dari laporan warga yang diterima Redaksi PRFM, genangan di Simpang Tiga Bhayangkara Bandung masih merendam dengan ketinggian sekira 10 sentimeter pada pukul 20.05 WIB.

Dikonfirmasi Redaksi PRFM, Personel Satlantas Polresta Bandung di lokasi genangan Simpang Tiga Bhayangkara Soreang, menyebut kendaraan masih bisa melintas.

Baca Juga: KRI Rigel Tangkap Sinyal Black Box yang Diduga Kuat Lokasi Pesawat Sriwijaya Air SJ 182

Baca Juga: Data Terbaru Penanganan Longsor Cimanggung Sumedang, Total 13 Orang Meninggal Dunia

Baca Juga: Pertigaan Warung Lobak Bandung Ada Genangan, Arus Lalin Dialihkan

Kendati begitu, para pengendara yang hendak melintas di Simpang Tiga Bhayangkara Soreang diimbau tingkatkan kewaspadaan, mengingat genangan masih cukup tinggi.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by 107.5 PRFM Radio (@prfmnews)

 

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x