Benarkah 13 Penyakit Ini Sembuh Cuma dengan Berhubungan Intim? Simak Faktanya

Penulis: Ema Rachmawati
Editor: Indra Kurniawan
Setelah berhubungan intim jangan langsung tertidur
Setelah berhubungan intim jangan langsung tertidur /pexels/Ron Lach

PRFMNEWS - Tahukah kamu, ternyata bercinta alias berhubungan intim dengan pasangan resmi bisa menjadi aktivitas fisik yang menyehatkan dan dapat membantu menyembuhkan beberapa masalah kesehatan, lho!

Berhubungan dapat membantu menyembuhkan beberapa masalah kesehatan, seperti meningkatkan kesehatan jantung, flu, sakit kepala, bahkan siklus menstruasi yang tak teratur.

Penasaran seperti apa? Berikut beberapa penyakit yang bisa sembuh dengan rajin berhubungan intim.

Baca Juga: Usai Vakum 7 Tahun, Linkin Park Perkenalkan Emily Armstrong Sebagai Vokalis Baru, Ini Profilnya

1. Mengatasi Insomnia

Insomnia atau sulit tidur di malam hari ternyata juga bisa diatasi dengan berhubungan intim. Diberitakan Webmd, setelah orgasme, tubuh akan mengeluarkan hormon prolaktin yang akan membuat tubuh menjadi rileks dan mengantuk.

Nah, kamu juga jangan pernah menganggap sepele masalah sulit tidur, lho. Sebab, hal itu bisa berujung pada gangguan kesehatan mental hingga hipertensi.

2. Dapat Menghilangkan Stres/ Sebagai Mood booster

Saat kamu stres, tubuh kamu melepaskan hormon yang disebut kortisol. Meskipun kortisol dalam jumlah kecil membantu tubuh kamu berfungsi dengan baik, terlalu banyak kortisol dapat membuatkamu merasa tegang atau lelah.

Halaman:

Sumber: Berbagai Sumber


Artikel Pilihan

Terkini

Trending

Berita Pilgub