CEK FAKTA : Beredar Video Eksklusif Penemuan Bangkai Pesawat Sriwijaya Air SJ 182

- 10 Januari 2021, 22:35 WIB
Tangkapan layar video Hoax korban pesawat sriwijaya air
Tangkapan layar video Hoax korban pesawat sriwijaya air /

PRFMNEWS - Beredar sebuah video eksklusif yang menampilkan penemuan bangkai pesawat di laut

Video tersebut mencantumkan narasi bahwa bangkai pesawat yang ditemukan merupakan Pesawat Sriwijaya Air SJ 182 yang jatuh pada Sabtu 9 Januari 2021 kemarin.

Pada video disebutkan tentang percakapan sejumlah orang yang menyebut adanya potongan kulit dan daging manusia berserakan dilokasi tempat jatuhnya pesawat dengan narasi penemuan pesawat Sriwijaya Air SJ 182.

Baca Juga: Kronologis Pesawat Sriwijaya Air SJ 182 yang Hilang Kontak

Baca Juga: Proses Pencarian Korban Longsor Cimanggu Sumedang Dihentikan Sementara

Baca Juga: Link Nonton Gratis dan Sinopsis One Piece Episode 957 : Shichibukai Bubar, X Drake Intel Marinir

 

Setelah ditelusuri, video tersebut merupakan kabar bohong alias hoaks. Pasalnya, video yang beredar tersebut merupakan peristiwa jatuhnya pesawat Lion Air JT 610 di Karawang 2018 silam.

Artinya, ada oknum pengguna internet mencoba mengecoh publik dengan mengunakan video lama dan ditambahkan narasi seolah-olah sebagai video eksklusif penemuan bangkai pesawat Sriwjaya Air SJ 182.

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan

Sumber: Instagram @bpptkg


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x