4 Rekomendasi Restoran Hidangan Korea di Bandung, Simak Harga dan Lokasinya

Penulis: TIM PRFM
Editor: Rian Firmansyah
Samgyeopsal, Jajangmyeon, Sundubu Jigae, Tteokbokki, dan bahkan Kimchi jadi makanan Korea yang berpotensi tak halal. 
Samgyeopsal, Jajangmyeon, Sundubu Jigae, Tteokbokki, dan bahkan Kimchi jadi makanan Korea yang berpotensi tak halal.  /Ilustrasi dari PIXABAY/

4. SAGYE Resto & Cafe

SAGYE Resto & Cafe menyajikan makanan-makanan yang porsinya cukup pas untuk orang-orang dengan tempat suasana yang nyaman ditambah lampu-lampu yang unik cocok untuk menyantap hidangan di malam hari.

Restoran ini menyediakan hidangan seperti grill, galbi, dakgalbi, jjampong, tteok soya, dan ttukbaegi bulgogi dengan rata-rata tarif perorang Rp75.000 sampai Rp100.000.

Restoran ini berlokasi di Jl. Pasir Kaliki No.16-18, Kb. Jeruk, Kecamatan Andir, Kota Bandung, dengan jam buka pada pukul 11.00 sampai 21.00 WIB. Restoran ini diwajibkan untuk melakukan reservasi dan tersedia fasilitas wifi.

Itulah 4 rekomendasi restoran hidangan Korea yang berada di Bandung, selamat berwisata kuliner.*** (Muhhamad Andika Adrian Putra/Job Training)

Halaman:

Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Trending

Berita Pilgub