Rawan Macet! Ada 4 Event Lari Akbar di Bandung Selama Agustus 2024, Ada Rute Lintasi Bandung Raya

Penulis: Agung Tri Nurcahyo
Editor: Rian Firmansyah
Sebanyak 4 event atau acara lari akan digelar di Kota Bandung pada bulan Agustus 2024 ini,
Sebanyak 4 event atau acara lari akan digelar di Kota Bandung pada bulan Agustus 2024 ini, /Kolase

BANDUNG, PRFMNEWS – Bandung menjadi lokasi penyelenggaraan sejumlah acara lomba lari pada Agustus 2024. Daya tarik event lari digelar di Bandung karena para runners menilai daerahnya masih memiliki udara sejuk, view indah, dan ada spot bangunan bersejarah bisa ditemui di sejumlah jalur rute.

Pada Agustus 2024, ada empat event lomba lari dengan jalur rute dan pusat kegiatan akan berlangsung di Kota Bandung dan sekitarnya. Jadwal race day atau pelaksanaan lomba lari secara umum bakal digelar pada weekend atau akhir pekan tepatnya hari Jumat, Sabtu, dan Minggu.

Kemacetan lalu lintas berpotensi terjadi selama pelaksanaan lomba lari ini berlangsung dengan rute melintasi ruas jalan utama di Kota Bandung dan sekitarnya. Bahkan biasanya diberlakukan rekayasa lalu lintas berupa penutupan jalan sementara atau sistem buka tutup saat runners melintasi jalur rute.

Baca Juga: PNS Semakin Jaya Tahun 2025: Gaji Naik, Tukin Semakin Besar, Ditambah THR, Intip Besarannya

Empat acara lomba lari di Bandung pada Agustus 2024 diselenggarakan masing-masing oleh SOS Children’s Indonesia, Bank Indonesia (BI) Jawa Barat, Mudahin.com, dan BDG Explorer. Info pendaftaran hingga pelaksanaan event lomba lari ini diumumkan di masing-masing akun Instagram resmi mereka.

Berikut ini 4 event lomba lari dengan lokasi pusat kegiatan dan jalur rute yang akan digelar di Bandung dan sekitarnya termasuk wilayah Bandung Raya (Kota Bandung, Kabupaten Bandung Barat, Kabupaten Bandung, Kota Cimahi, Kabupaten Sumedang) saat weekend pada Agustus 2024.

1. Run To Care 2024

Run To Care merupakan event lari yang diselenggarakan organisasi SOS Children’s Indonesia sebagai bentuk kegiatan sosial. Kegiatan ini berfokus untuk bantu mewujudkan masa depan anak-anak di Desa Anak SOS Children's Villages Indonesia.

Jadwal race day Run To Care 2024 akan berlangsung mulai dari Jumat, 9 Agustus 2024 sampai Minggu, 11 Agustus 2024. Pada hari Jumat, acara ini akan diselenggarakan mulai pukul 16.00 WIB dan berakhir pada hari Minggu pukul 13.00 WIB.

Halaman:

Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Trending

Berita Pilgub