Banyak Monyet Turun ke Pemukiman Warga, Walhi Minta Pemerintah Kembali Perhatikan KBU

- 16 Juli 2020, 11:13 WIB
Kawanan monyet ekor panjang yang masuk ke pemukiman warga di Kampung Andir, Desa Gudangkahuripan, Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat.**
Kawanan monyet ekor panjang yang masuk ke pemukiman warga di Kampung Andir, Desa Gudangkahuripan, Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat.** /Dokumentasi warga Lembang Yanti/ANTARA

"Yang harus kita batasi adalah pembangunan, yang kedua tata dulu yang sudah tidak seimbang ini agar seimbang sehingga kita nantinya akan lebih enak sinergtas dan menjalankan regulasi yang ada. Walaupun sekarang regulasi sudah ada, tapi kan kawasannya sudah rusak, jadi memang harus pemerintah daerah, provinsi dan pusat harus sinergi dalam moratorium pembangunan di kawasan Bandung Utara," jelasnya.***

Halaman:

Editor: Rifki Abdul Fahmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x