Data Terbaru 10 Kecamatan Konfirmasi Aktif Corona Tertinggi di Kota Bandung per 1 Juli 2021

- 1 Juli 2021, 20:36 WIB
Penyebaran Covid-19 (virus corona) di Kota Bandung per kecamatan dalam update data Kamis 1 Juli 2021
Penyebaran Covid-19 (virus corona) di Kota Bandung per kecamatan dalam update data Kamis 1 Juli 2021 /Dok Pusicov.

PRFMNEWS - Satgas Penanganan Covid-19 kembali merilis update data terbaru 10 kecamatan dengan total kasus konfirmasi aktif virus corona tertinggi di Kota Bandung.

Dalam data terbaru per 1 Juli 2021, Kecamatan Bojongloa Kaler menempati posisi pertama sebagai kecamatan dengan total kasus konfirmasi aktif Covid-19 tertinggi di Kota Bandung.

Di Kecamatan Bojongloa Kaler terdapat 216 kasus konfirmasi aktif Covid-19 per Kamis 1 Juli 2021.

Setelah Kecamatan Bojongloa Kaler, Kecamatan Batununggal menempati posisi kedua sebagi kecamatan di Kota Bandung dengan total kasus konfirmasi aktif tertinggi.

Baca Juga: Stok Oksigen Kritis, IGD RSUD Majalaya Tutup Sementara

Di Kecamatan Batununggal terdapat 192 kasus konfirmasi aktif Covid-19 per Kamis 1 Juli 2021.

Berikut ini 10 kecamatan di Kota Bandung yang tercatat ada lebih dari 100 kasus konfirmasi aktif Covid-19:

Bojongloa Kaler 216 kasus konfirmasi aktif Covid-19

Batununggal 194 kasus konfirmasi aktif Covid-19

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan

Sumber: Pusicov


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x