DPRD Kota Bandung Minta Warga Tak Sembarang Beri Identitas Pribadi ke Perusahaan

- 8 April 2021, 18:09 WIB
Simak 3 cara menghindari pencurian data pribadi dan menyangkal berita hoaks.
Simak 3 cara menghindari pencurian data pribadi dan menyangkal berita hoaks. /ANTARA/

Baca Juga: DPKP3 Kota Bandung Beberkan Penyebab Pohon Tumbang di Jalan Bungur

Ia pun berharap dalam waktu dekat DPRD Kota Bandung bisa bertemu dengan pemangku kebijakan untuk menghindari korban-korban pinjaman online.

“Mudah-mudahan nanti saya bisa ngobrol dengan pihak terkait tentang pinjol ini. Kita khawatir tentang kebocoran data ini. Ini harus ditelusuri,” kata dia.

“Perbankan saya juga mungkin koordinasi dengan bank Indonesia karena dengan kondisi pandemi hari ini, mendesak, mungkin masyarakat butuh cepat kalau ke perbankan konvensional butuh waktu lama, ada survei segala macam,” lanjutnya.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x