Update Data Covid-19 Kota Bandung 7 Desember, Penambahan Kasus Sembuh Lebih Tinggi Ketimbang Positif

- 7 Desember 2020, 20:14 WIB
Update data penularan Covid-19 (virus corona) di Kota Bandung per Senin 7 Desember 2020.
Update data penularan Covid-19 (virus corona) di Kota Bandung per Senin 7 Desember 2020. /Dok Pusicov.

Dengan demikian per hari ini, jumlah penambahan pasien sembuh lebih banyak ketimbang penambahan kasus konfirmasi positif Covid-19.

Baca Juga: Data Terkini Penularan Corona di Jabar 7 Desember, Total Konfirmasi Positif Tembus 60 Ribu Kasus

Baca Juga: Hati-hati! Marak Aksi Penipuan dengan Kedok Investasi Jual Beli Handphone

Lebih lanjut, tercatat jumlah suspek kasus virus corona di Kota Bandung mencapai 10.695 orang.

Dari angka tersebut, jumlah suspek yang masih dalam proses pemantauan sebanyak 1.126 orang, sementara 9.569 lainnya berstatus discarded.

Adapun jumlah pasien kontak erat di Kota Bandung hingga Senin 7 Desember 2020, sebanyak 12.854 orang.

Dari angka tersebut, jumlah kontak erat yang masih dalam proses pemantauan sebanyak 1.888 orang, sementara 10.966 lainnya berstatus discarded.***

Halaman:

Editor: Indra Kurniawan

Sumber: Pusicov


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x